Bisnis-Kebab-Turki
| | | | | | | |

Tertarik Untuk Bisnis Kebab Turki Yang Kini Makin Diminati?

Bisnis Kebab Turki Yang Kian Banyak Peminatnya

Bisnis Kebab Turki atau bisa juga disebut dengan usaha kebab atau umumnya jika kita ingin memulai usaha ini harus melakukan kontrak dengan pewaralaba kebab yang ada. Saat ini banyak pewaralaba atau penyedia layanan usaha bisnis kebab dimana memberikan banyak penawaran menarik dari usaha tersebut. Dengan banyaknya master franchise yang ada khususnya untuk makanan kebab ini membuktikan bahwa jenis bisnis ini memang layak untuk dipertimbangkan, mengingat sampai saat ini usaha kebab ini sangat berkembang dan banyak memberikan kontribusi yang baik dalam bidang usaha dan meningkatkan perekonomian masyarakat. Dimana dengan kondisi ekonomi yang agak lesu, maka bisnis waralaba kebab ini menjadi pilihan/alternatif yang cukup diperhitungkan dalam mendapatkan omset harian maupun bulanan.

Tak heran memang jenis usaha kebab ini sanggup untuk bertahan lama ditengah maraknya jenis usaha makanan/waralaba yang ada. Disamping karenajenis makanan kebab ini cukup lezat, bisnis ini merupakan jenis usaha yang bukan musiman. Dimana dia mampu untuk bertahan dalam jangka lama, khususnya Bisnis Kebab Turki di Jakarta ini cukup marak sekali peminatnya. Disetiap gang jalan dan keramaian tentu cukup mudah untuk kita temukan gerobak kebab yang mangkal dan menjajakan jualan kebab dengan berbagai variasi dan modifikasi sesuai dengan selera dan keinginan masing masing. Selain rasanya yang cukup enak, penggemar kebab ini memang terdiri dari berbagai kalangan dan semua usia. Bahan dasarnya daging sapi merupakan sumber protein yang cukup baik untuk pertumbuhan dan metabolisme segala usia.

Asal Usul Makanan Kebab Hingga Terciptanya Bisnis Kebab Turki

Di Indonesia jenis daging panggang ini biasa kita sebut dengan nama kebab dimana jika sudah jadi usaha tersebut bisa kita sebut dengan nama yang umum yaitu Bisnis Kebab Turki. Ada banyak penamaan selain kebab itu sendiri, di beberapa negara makanan ini bisa disebut sebagai kabab, kebob, kabob, kibob, kebhav, ataupun kephav. Nama tersebut hanyalah istilah dari masing masing negara dalam menyebutnya. Pada intinya jenis bahan dasarnya tidaklah berbeda. Secara umum daging yang digunakan adalah daging sapi atau domba, namun ada juga yang menggunakan jenis daging lainnya seperti daging ayam, kambing, ikan ataupun daging kerang. Hanya saja jenis cara menyajikannya pada waktu itu adalah dengan cara dipanggang/dibakar.

Bisnis-Kebab-Turki

Dalam perkembangannya usaha ini menjadi sebuah Bisnis Kebab Rumahan. Dilansir dari situs wikipedia, dalam sejarahnya masakan kebab dilandasi oleh minimnya cadangan minyak yang dipergunakan untuk memasak daging dalam jumlah besar di wilayah Timur Dekat yang dilakukan oleh para pendatang urban yang menginginkan kemudahan dan keekonomisan dalam memasak daging sehabis belanja dari tukang daging. Lebih lanjut Wikipedia Inggris menyatakan bahwa kebab berasal Turki. Pada masa abad pertengahan masyarakat Turki telah menjumpai kebiasan para tentara Turki yang menggunakan pedang mereka untuk mengiris daging panggang. Masakan berupa hidangan daging panggang ini telah menjadi kebiasaan makanan masyarakat Timur Dekat dan Mediteranian Timur, khususnya Yunani kuno.

Bisnis Kebab Turki Arofah Kebab Yang Menuju 1000 Outlet di Seluruh Indonesia

Tak mudah memang menentukan jenis usaha sampingan apa yang harus kita jalani, namun jika usaha sampingan tersebut mampu menjadi usaha utama kita yang bisa menopang perekonomian kita itu baru luar biasa. Tak terkecuali Bisnis Kebab Turki ini, dimana mitra dari Arofah Kebab banyak yang menjadikan bisnis ini sebagai usaha utama dan bukan sebagai bisnis sampingan saja. Mengapa? Karena begitu digeluti dan berjalan seiring waktu ternyata penghasilan atau omsetnya menjadi lebih besar dibandingkan kita bekerja sebagai karyawan. Dimana omset harian penjualan bisa mencapai dikisaran 300 rb s/d 1 juta per harinya. Dimana hal tersebut tergantung dari lokasi penjualan dan strategis wilayah yang ramai pengunjung.

Usaha Kebab Turki dari Arofah Kebab Kini Sedang Menuju 1000 Outlet, Yuk Cari Tahu Disini

Dan kini setelah berjalan hampir 6 tahun lamanya Arofah Kebab yang berdiri tahun 2013 sedang menuju 1000 outlet di wilayah seluruh Indonesia. Dengan slogan “Lebih Terasa Lezatnya” membuktikan bahwa memang citarasa dari Bisnis Kebab Murah dari Arofah Kebab memiliki rasa yang berbeda dengan jenis kebab lainnya, tentu lebih terasa lezatnya dengan perpaduan racikan bumbu yang khas dan memiliki tekstur yang berbeda dengan produk lainnya. Jika anda tertarik untuk mengunjungi lokasi kantor dan workshop dari Arofah Kebab untuk bertanya tentang peluang usaha kebab dalam meningkatkan penghasilan, bisa datang ke workshop atau kantor kami di : Jl. Raya Pondok Cipta Blok A3 No. 33 Bintara Bekasi Barat. Atau bisa hubungi kami via nomor WA/Telp : 0813-8629-3056.

Bisnis Kebab Turki Arofah Kebab Melayani Waralaba Seluruh Indonesia

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *